Bagaimana Cara Pembayaran Di Lazada Lewat Indomaret - Kali ini saya akan update bagaimana melakukan pembayaran melalui Indomaret. Mungkin bagi sebagian orang ada yang belum mengerti atau tidak punya alat pembayaran melalui Bank Transfer, dan kali ini Lazada menyediakan layanan pembayaran yang bisa di lakukan melalui Indomaret.
Ini adalah kabar baik buat para ibu - ibu yang gemar shoping dan tidak ketinggalan pula buat kaum Adamnya yang juga masih suka belanja online dan seperti yang kita ketahui bersama, jika kita melakukan belanja di toko online maka kita diwajibkan mempunyai alat pembayaran yang biasa dilakukan dengan cara dan melalui Bank Transfer dan alat transfer yang biasa digunakanpun seperti ATM, Credit Card dan masih banyak lagi. Dan ini menjadi suatu kendala bagi para pecinta Online Shop yang tidak memiliki alat pembayaran berupa Kartu Kredit, ATM dan sejenisnya yang banyak dilakukan oleh toko online sebagai alat resmi pembayarannya.
Kini semakin majunya teknologi maka Pihak dari Lazada memberikan solusi kita semua dengan cara melakukan pembayaran melalui Indomaret. Sekarang, keuntungan apa saja yang di dapat dengan metode pembayaran melalui Indomaret.
Disini Saya Akan Jelaskan Beberapa Keuntungan Melakukan Transaksi Pembayaran Melalui Indomaret.
- Anda tidak perlu lagi konfirmasi ketika anda sudah melakukan dan menyelesaikan pembayaran di Indomaret dan pada saat itu pula barang pesanan anda akan langsung di konfirmasi oleh pihak Lazada tanpa anda harus konfirmasi manual dan anda hanya cukup menunggu barang pesanan anda sampai ke rumah anda.
- Yang pasti disini anda tidak lagi membuang buang waktu anda, karena pasti ada banyak Indomaret di daerah sekitaran anda sendiri dan anda akan lebih bisa irit waktu.
- Selain mudah, simpel dan praktis. kita masih di berikan banyak bonus dan biasanya ketika kita membayar melalui Indomaret maka kita akan mendapatkan hadiah, baik itu minuman, makanan dan masih banyak lagi.
- Sepertinya keuntungan kita melakukan pembayaran di Indomaret masih banyak yang kita dapatkan dan saya tidak bisa menjelaskan semuanya dan kalian bisa coba sendiri bagaimana melakukan pembayaran di Indomaret.
Buat kalian yang pernah melakukan pembayaran dengan menggunakan ATM, Kartu Kredit dan yang lainya, bisa mencoba melakukan pembayaran di Indomaret untuk mendapatkan bonus atau keuntungan lainya yang tidak anda dapatkan dengan melalui Bank Transfer tersebut.
Sekarang Cara Bagaimanaa Melakukan Pembayaran Di Lazada Melalui IndomaretBelanja Barang Atau Produk Di Lazada
Melakukan pembelian suatu barang atau produk tertentu sesuai dengan pilihan anda, barang mana yang akan anda beli.
Di sini pasti kalian sudah sangat familiar melakukan pembelian barang atau produk di Lazada dan saya tidak perlu jelaskan lagi panjang lebar karena semua kita pasti bisa melakukanya bagaimana cara belanja di lazada dan setidaknya kalian pasti sudah pernah melihat dan membuka website Lazada dengan berbagai macam pilihan barang yang di tawarkan di sana. Atau langsung kunjungi Websitenya đLazadađ
Di sini pasti kalian sudah sangat familiar melakukan pembelian barang atau produk di Lazada dan saya tidak perlu jelaskan lagi panjang lebar karena semua kita pasti bisa melakukanya bagaimana cara belanja di lazada dan setidaknya kalian pasti sudah pernah melihat dan membuka website Lazada dengan berbagai macam pilihan barang yang di tawarkan di sana. Atau langsung kunjungi Websitenya đLazadađ
Pilih Produk yang akan kita beli
Pilih Cara Pembayaran Yang Akan Di Lakukan
Setelah kita sudah menentukan barang atau produk mana yang akan kita beli, langkah selanjutnya adalah dengan cara mengkonfirmasi dan melakukan pembayaran yang akan kita gunakan untuk menyelesaikan proses dari pembelian yang telah kita lakukan.
Langkah berikutnya setelah anda mengkonfirmasi produk atau barang yang anda beli, maka anda akan di suruh mengisi data diri dan alamat pengiriman sesuai dengan alamat yang anda tuju. Dan disini anda harus benar benar teliti mengisi formulir pengirimannya supaya barang sampai ke tempat tujuan seperti yang anda harapkan.
Jika semua formulir alamat pengiriman anda sudah di isi dengan benar, setelah itu anda klik Lanjutkan. Kemudian anda akan di suruh memilih metode pembayaran yang akan dilakukan dan disitu ada beberapa pilihan menu pembayaran yang akan kita gunakan. Karena disini yang kita bahas adalah pembayaran lewat Indomaret, maka pilihan pembayaran kita menggunakan Opsi pembayaran Indomaret. Setelah itu anda klik Konfirmasi pesanan
Selesai semua langkah langkahnya sampai disini dan langkah selanjutnya adalah kita berangkat ke Indomaret terdekat untuk menyelesaikan pemayaranya di sana kemudian kita tinggal tunggu pesanan kita sampai di rumah yang sesuai dengan alamat pengiriman pesanan anda.
Video Belanja Di Lazada Lewat Indomaret
Baca Juga :
- Transaksi Pembayaran Di Lazada
- Tips Cara Belanja Yang Murah Di Lazada
- Belanja Di Lazada Gratis Ongkos Kirim
- Lazada Bayar Di Tempat
Load comments
Load disqus comments
0 komentar